Mahasiswa KKN Teknik Informatika Laksanakan Pelatihan IT RPL di SMKN 5 Barru

Barru, 12 Februari 2025 – Mahasiswa KKN UIN Alauddin Makassar Angkatan 76 melaksanakan program kerja perangkat kecamatan Balusu dengan mengadakan pelatihan IT di Aula SMKN 5 Barru pada 12 Februari 2025. Kegiatan ini dihadiri oleh siswa/i kelas 10 hingga 12 dari jurusan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL), Koordinator Kecamatan (Salman. R), Posko KKN di Kecamatan Balusu, serta mahasiswa KKN dari program studi Teknik Informatika.

Pelatihan ini menghadirkan pemateri Andi Khalil Gibran, Muh Dzaky Afrizal, dan Nur Ismi yang merupakan mahasiswa Teknik Informatika UIN Alauddin Makassar. Mereka menyampaikan materi seputar konsep dasar RPL, teknik pemrograman, serta penerapan teknologi dalam pengembangan perangkat lunak.

Tujuan dari pelatihan ini adalah untuk meningkatkan pemahaman siswa terkait model Rekayasa Perangkat Lunak (RPL). Dalam sambutannya, Koordinator Kecamatan Balusu menyampaikan pentingnya penguasaan teknologi informasi di era digital saat ini. “Melalui kegiatan ini, kami berharap siswa/i dapat mengembangkan keterampilan dalam bidang IT, khususnya terkait model RPL,” ujarnya.

Program pelatihan ini merupakan bagian dari program kerja kecamatan di bidang pendidikan yang dirancang untuk memberikan pengalaman praktis dan memperkuat kompetensi siswa dalam teknologi informasi. Antusiasme terlihat dari partisipasi aktif para peserta dalam sesi tanya jawab dan diskusi. Seorang siswa kelas 11 RPL mengungkapkan, “Pelatihan ini sangat bermanfaat karena kami dapat belajar langsung dari kakak-kakak mahasiswa Teknik Informatika yang sudah berpengalaman.”

Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan dampak positif dalam peningkatan kompetensi siswa di bidang IT serta mempererat hubungan antara lembaga pendidikan dan masyarakat melalui program KKN UIN Alauddin Makassar.

Post comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

© Copyright Program Studi Teknik Informatika | Fakultas Sains dan Teknologi | Univesitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Slot 88 ||
Server Thailand||
SLOT||
Login Slot88||
https://fkm.ac.id/ https://shm.ac.id/ https://nwrmap.info/ https://leprado.org/ https://www.midlandhtg.com/ Togel Lotto Rtp meraktoto slot https://simlitabmas.umj.ac.id/ ttps://www.business-speaking.com/ https://veevcom.com/ slot gacor https://umpwr.ac.id/ slot dana meraktoto meraktoto meraktoto meraktoto Slot Gacor Terpercaya Lucky Neko wisatajatim.co.id sportnewsindonesia.com MERAKTOTO MERAKTOTO MERAKTOTO slot online slot gacor maxwin slot dana 10k MERAKTOTO MERAKTOTO MERAKTOTO LOGIN Situs Toto Slot